Autonomous Maintenance: Meningkatkan Skill Operator Produksi Dalam Perawatan Mesin
Estubizi Business Center, Jakarta Selatan | Friday-Saturday, 11-12 February 2011 |Pukul : 08.30 – 16.30 WIB | Rp 2.500.000,-
Outline
Autonomous Maintenance merupakan elemen terpenting dalam Total Productive Maintenance (TPM). Prinsip Autonomous Maintenance adalah operator produksi tidak hanya menjalankan kegiatan produksi, tetapi juga dilibatkan dalam aktivitas perawatan sederhana. Sehingga, gejala kerusakan dapat dideteksi sedini mungkin dan kerusakan mesin dapat dicegah.
MANFAAT TRAINING AUTONOMOUS MAINTENANCE :
Setelah mengikuti Autonomous Maintenance course ini, diharapkan peserta akan dapat memahami:
- Konsep dasar Total Productive Maintenance
- Dasar penerapan Autonomous Maintenance
- Langkah-langkah penerapan Autonomous Maintenance
- Peran pimpinan dalam penerapan Autonomous Maintenance
Siapa harus hadir :
Manajer Pabrik, Manajer Produksi, Manajer Perawatan, Supervisor Produksi dan Supervisor Perawatan (Maintenance)
PROGRAM OUTLINE:
Dasar-dasar TPM :
Pendahuluan(Introduction)
- JIPM
- TPM Definition
Dasar-dasar TPM-A
- Apa TPM
- Mengapa TPM
- Keluaran TPM
- Sasaran TPM
Reduce Cost
- a.Konsep Reduce Cost to Increase Profit
- b.Konsep Eliminate 16 Major Losses
Perkembangan TPM
KarakteristikTPM
Dasar-dasar TPM-B
- Definisi TPM
- T dari TPM
- Konsep / Filosofi Kerja TPM
- TPM merubah pola pikir
Dasar-dasar TPM-C
- Pilar-pilarTPM
- Efficient Production System
- TQC vs TPM
Konsep Rugi-rugi Kronis,Keandalan dan Efisiensi Peralatan
- Konsep Rugi-rugi Kronis
- Konsep Kendalan
- Klasifikasi Keandalan
- Konsep Effisiensi Peralatan (&Penanganan 8 Big Losses)
Dasar-dasar Autonomous Maintenance
- Background.
- Autonomous Maintenance (Perawatan Mandiri)
- Konsep penerapan “AM”
- Peranan bagian operation dan perawatan
- Klasifikasi kegiatan perawatan dan tanggung jawab
- Kegiatan bagian “operation”
- Kegiatan bagian perawatan
- Penerapan AM
- A. Step – 0 : Step persiapan
- B. Tujuh (7) – Step AM terdiri dari 3 -tahapan
Tahapan AM
- Step-1:Pembersihan Awal
- Step-2: Tindakan terhadap sumber masalah
- Step-3: Standard Antara
- Step-4: Inspeksi Umum (General Inspection)
- Step-5:Inspeksi Mandiri
- Step-6:Standardisasi
- Step-7: Manajemen Mandiri
- Kunci sukses penerapan AM
AM-Business Process
- AM- Objective&Phases(dengan kriteria tahapan)
- AM- Penentuan BM(Bench Mark) & Target
- AM- Penentuan BM(Bench Mark) & Target
- AM-Gap Analysis & Identification:Systems,Projects & Enablers
- AM-Master Plan,Implementation,Supervision,Auditing & Progress Review
- AM-Result & Report.
Instructor :
-
TIM PROFESSIONAL CONSULTANT
Berpengalaman dalam implementasi manajemen produktivitas dan kualitas di perusahaan baik nasional maupun multi nasional. Telah membantu banyak perusahaan dalam implementasi Total Quality Management, Lean Manufacturing (Toyota Production System), Six Sigma Management, Gemba Kaizen, Supply Chain dan Material Management.
INVESTASI :
- Rp. 2.300.000,- per participant (Early Bird Price) Lunas 10 Hari Sebelum Training
- + Rp. 2.500.000,- per participant (Full Fare Price)
- + Rp. 2.200.000,- per participant (Group Price Min 3 Participants)
Sudah termasuk Meeting Package, Training Kits, Modul Pelatihan dan Sertifikat.
PELAKSANAAN
Tanggal Friday-Saturday, 11-12 February 2011 , Pukul : 08.30 – 16.30 WIB
Estubizi Business Center, Setiabudi Building 2 Lantai 1
Jl.HR.Rasuna Said ,Kuningan,Jakarta selatan