HOW TO MAKE TRAINING EVALUATION WITH R.O.T.I: Petunjuk praktis untuk para manager
Hotel/Office Building, Jakarta | Tanggal 13 – 14 Januari 2011 | Rp. 2.500.000,-
Training ini ditujukan bagi mereka yang terlibat dalam pelatihan baik sebagai spesialis pelatihan atau sebagai manajer pelatihan yang bertanggung jawab dengan pelatihan sebagai tugas utama mereka.
Training ini menjelaskan teknik yang bisa digunakan untuk mengevaluasi aktivitas pelatihan. Tujuannya untuk memaparkan berbagai teknik dan menyiapkan saran praktis tentang bagaimana teknik-teknik itu bisa digunakan.
Apakah Pelatihan itu? Kita memerlukan definisi dunia ‘pelatihan’ untuk membantu kita berpikir tentang apa yang akan kita evaluasi. Pelatihan mencakup pembelajaran untuk melakukan sesuatu dan jika itu berhasil, maka hasilnya terlihat dalam melakukan sesuatu secara berbeda.
Apakah evaluasi itu? Evaluasi adalah proses penetapan sesuatu yang berguna dan proses mengumpulkan informasi untuk membuat keputusan tentang aktivitas pelatihan. Untuk berbagai tujuan, evaluasi bisa dibagi kedalam beberapa bagian besar yaitu:Umpan balik, kontrol, intervensi,
Umpan balik alasan paling umum dalam mengevaluasi pelatihan adalah untuk menyiapkan kontrol mutu atas desain dan pelaksanaan pelatihan.
Kontrol alasan kedua untuk mengevaluasi pelatihan berkaitan dengan kebijakan pelatihan dan praktik tujuan organisasi.
Intervensi selalu mempengaruhi pandangan orang yang berkepentingan dengan pelatihan atau dipengaruhi oleh pelatihan.
Jelaslah bahwa kebijakan evaluasi yang komprehensif diperlukan untuk menyiapkan informasi yang perlu untuk menjawab pertanyaan-pertanyaan tersebut.
A. Tujuan dan Manfaat Pelatihan
- Mengerti tentang teknik-teknik evaluasi dan tata cara penggunaannya
- Menerapkan integrasi yang lebih erat antara tujuan pelatihan dan tujuan organisasi
- Mendorong untuk kerjasama yang lebih baik antara trainer dan manajer dalam pengembangan staf
- Meningkatkan kemampuan dan mutu aktivitas pelatihan
- Mampu membangun mindset of success dalam bekerja
B. Materi
- Perubahan Dalam Efektivitas
- Perubahan Dalam Tingkah Laku
- Perubahan Dalam Pengetahuan
- Perubahan Dalam Keahlian
- Perubahan Dalam Sikap
- Mendesain Aktivitas Pelatihan
- Evaluasi Selama Pelatihan
- Berbagai Pendekatan Evaluasi
Apendik: Reliabilitas Pengujian
C. Durasi
Lama Pelatihan 2 hari
D. Waktu dan Lokasi
Tanggal 13 – 14 Januari 2011 di Hotel/Office Building
E. Investasi
Agustus 2010 :
- Rp 2.500.000,-/ peserta
- Rp. 6.000.000,-/3 peserta (dari perusahaan yg sama)
- Rp. 7.500.000,-/5 peserta (dari perusahaan yg sama)
- Early Bird sebelum 30 Desember 2010 hanya Bayar Rp. 2.000.000,-
- Special Bonus : CD Relaxing Therapy & Souvenir
F. Metode Pelatihan
- Pemaparan materi menggunakan modul yang disesuaikan dengan output/ tujuan pelatihan ini.
- Penyampaian materi diberikan dengan metode pengalaman, sehingga dapat sesuai dengan kondisi lingkungan kerja di perusahaan Anda.
- Pemaparan materi menggunakan media Visual, Auditory, dan Kinestethic peserta.
- Penyampaian materi selalu dibawakan dengan pendekatan Spiritual dan Emotional.
- Penyampaian materi untuk menciptakan persepsi baru yang dapat merubah mindset dan pemahaman peserta pelatihan.
GAME, PERSONAL ASSESSMENT and PRESENTATION
G. Peserta
Mereka yang secara sadar ingin menjadi atau meningkatkan profesionalisme dalam bekerja, seperti Supervisor, manajer, kabag atau pimpinan tim/ unit kerja.
H. Fasilitator
Heru Cokro, S.Psi., M.Psi.(T)
Lulusan S1 dan S2 dari fakultas Psikologi Universitas Indonesia ini telah menjalani pengalaman profesional di berbagai organisasi nasional/multinasional (PT.. Astra International, The Nature Conservancy dll), selain juga telah memfasilitasi pelatihan di berbagai perusahaan, seperti: PT. Indosat Tbk, PT.. Lautan Luas, PT. Tupperware Indonesia, PT. Tempo Inti Media (majalah dan koran Tempo), Adidas Indonesia, Dirjen Perbendaharaan – Depkeu, PT. Ultrajaya dan lain-lain.
Dikenal sebagai ahli bidang sosial khusus untuk Psikologi Kepatuhan, Transisi Kepemimpinan dan Coalition Strategy, Heru juga memiliki spesialisasi di topik-topik: Job Analysis, Job Grading, Job Classification, Job Evaluation, Training Needs Analysis, Training Design, Training Management, Training Evaluation, Training for Trainer, Competency Modelling, Assessment Centre, Talent Management, Balanced Scorecard, Performance Management, Coaching & Counseling dan Situational Leadership.
Saat ini, selain sedang menyelesaikan pendidikan sebagai kandidat Doktoral (S3) di jurusan Sosiologi Universitas Indonesia dan memimpin sebuah konsultan manajemen SDM berafiliasi Internasional, Heru aktif sebagai Ketua BPP HIPMI Kompartemen Business Ethics & GCG, selain dipercaya sebagai Ketua DPP KNPI Bidang Pendidikan Nasional. Telah menulis buku tentang Kepemimpinan Sosial di tahun 2008, Heru belakangan sedang menulis buku tentang prinsip-prinsip psikologi yang mengatur perilaku otomatis manusia dalam konteks pengaruh dan bujukan.
Susunan Acara
Hari Pertama
08.30 – 09.00 Pendaftaran dan registrasi peserta
09.00 – 10.30 Materi/ Sesi I –
1. Perubahan Efektivitas
2. Perubahan Dalam Tingkah Laku
10.30 – 10.45 Rehat
10.45 – 12.30 Materi/ Sesi II –
3. Perubahan Dalam Pengetahuan
4. Perubahan Dalam Keahlian
12.30 – 13.30 Rehat – makan siang
13.30 – 15.00 Personal assesment dan presentasi kelompok
15.00 – 15.15 Rehat
15.15 – 16.00 Evaluasi presentasi kelompok.
16.00 Penutupan hari pertama.
Hari kedua
08.30 – 09.00 Pendaftaran dan registrasi peserta
09.00 – 10.30 Materi/ Sesi I –
1. Perubahan Dalam Sikap
2. Mendesain Aktivitas Pelatihan
10.30 – 10.45 Rehat
10.45 – 12.30 Materi/ Sesi II –
3. Evaluasi Selama Pelatihan
4. Berbagai Pendekatan Evaluasi
# Apendik: Reliabilitas Pengujian
12.30 – 13.30 Rehat – makan siang
13.30 – 15.00 Personal assesment dan presentasi kelompok
15.00 – 15.15 Rehat
15.15 – 16.00 Evaluasi presentasi kelompok.
16.00 Penutupan acara.