Maximizing MS Excel to Calculate Human Resources Management System
Jakarta | 14-15 Januari 2010 | Rp 3.150.000,-
Berdasarkan pengalaman mengadakan training di sejumlah perusahaan, muncul banyak permintaan dari sejumlah karyawan (accounting & finance, human resources development (hrd), purchasing, production, sales, dll) akan adanya solusi yang efektif dan efisien untuk melakukan processing , analysis dan reporting data dalam jumlah yang besar (lebih dari 65.000 record ) di mana sumber datanya berupa file teks, data hasil convert aplikasi integrasi information system (seperti : SAP) atau database server lainnya dengan menggunakan program Microsoft Excel.
Informasi yang diinginkan selama ini secara umum adalah laporan analisa data tahunan mengenai sales, finance, hrd, production, dan lain-lain berdasarkan kriteria dan fungsi analisa data tertentu dengan tampilan graphic yang menarik, dinamis dan interaktif. Pengolahan data seperti itu tentunya tidak dapat hanya dikerjakan oleh Ms.Excel XP, 2002 dan 2003. Sedangkan di Excel 2007 masalah-masalah tersebut semua dapat di atasi secara cepat dan tepat. Dalam hal ini permasalahan yang terdapat pada Payroll System dengan mempermudah kerja Anda dengan tidak perlu lagi membangun aplikasi program untuk menganalisa data dan membuat report dengan bahasa progam komputer tertentu, yang membutuhkan waktu dan biaya yang tidak sedikit.
Sistem Manajemen SDM merupakan sasaran bagi para praktisi HR untuk mencoba paradigma analisa dengan menggunakan analisa kualitatif menjadi kuantitatif. Perubahan inilah yang membuat fungsi – fungsi yang terdapat dalam MS Excel di eksplorasi untuk merubahan analisa – analisa kualitatif menjadi kuantitatif. Karena dalam MS Excel sebenarnya kaya makna dari pengembangan – pengembangan formulasi untuk melakukan analisa khususnya pada bidang SDM.
Objectives :
Setelah mengikuti pelatihan ini peserta diharapkan mampu untuk :
- Membaca dan memasukkan berbagai macam data : text file dan database yang lain yang jumlah record lebih dari 65.000 record.
- Melakukan disain, summary database dan query data.
- Memanfaatkan fungsi-fungsi Excel untuk berbagai macam kebutuhan analisa data termasuk fungsi analisa HR
- Melakukan berbagai teknik analisis data.
- Membuat laporan yang menarik, dinamis dan interaktif
Metode Pelatihan :
Metode yang digunakan dalam pelatihan ini adalah lektur, workshop, studi kasus dan konsultasi interaktif.
Outline :
- memahami dasar-dasar worksheet dengan memasukan data text dan value
- bekerja dengan cell dan cell data mengunakan berbagai Moving dan Copying tehnik
- melakukan kalkulasi pada data mengunakan “Function” dan “Formula”
- mengubah tampilan data pada worksheet dengan mengunakan berbagai format template yang ada di excel
- mengunakan berbagai tehnik untuk memanipulasi worksheet dalam lembar kerja
- membuat dan memodifikasi grafik
- menerapkan sejumlah halaman yang muncul untuk tujuan pencetakan
- peserta mampu mengali, menganalisa dan mengklasifikasikan untuk tujuan menjadi informasi melalui pendekatan tertentu secara efektif dan effesien.
- Menghilangkan hambatan – hambatan data yang ditemui.
- Menjadikan Excell sebagai database
- Mengoptimalkan fungsi 3-D reference yang dimiliki excell
- Mampu bekerja dengan multiple worksheet yang saling terkait menjadi suatu system kecil
- Memanfaatkan fungsi “Grouping worksheet” yang merupakan salah satu keungulannya
- Kasus – kasus yang terkait dengan fungsi Excel Untuk HR Management System
TRAINER:
ERAWAN SUPRIYATNA, S.KOM
Praktisi & trainer yang mempunyai pengalaman lebih dari 10 tahun di bidang computer, pengembangan sistem informasi manajemen (HRD), finance & accounting, sales, production, antara lain di PT. Asia Furniture & Craft, PT. Asiana IMI Industries, Tbk, PT. Yamaha Motor Kencana Indonesia, PT. COMBIPHAR, STMIK Swadharma BNI 46, PT. Agni Pump Jaya, PT. LG Philips Display Devices Indonesia, PT. Fajar Transport dan KOPKAR PLN (Persero) Gambir
Selain itu juga beliau adalah praktisi pelatihan dengan metode quantum teaching, quantum learning, mind mapping dan NLP di bagian pengembangan sumber daya manusia (HRD Training & Development) selama lebih dari 5 tahun antara lain di PT. LG Electronics Indonesia, PT. LG Innotek Indonesia, PT. Harita Prima Abadi Mineral (Mining). Dengan perpaduan metode pelatihan seperti itulah, pelatihan computer seberat apapun selalu dibawakan secara ringan, jelas dan tuntas. Sehingga proses pelatihan berlangsung dengan menyenangkan dan mencapai tujuan yang diinginkan oleh peserta pelatihan.
Jadual & Lokasi :
Hotel Haris Tebet, Jakarta Selatan | 14-15 Januari 2010
Fee/Investasi :
- Rp 3.150.000,- (Full Fare)
- Early Bird Rp 2.950.000 untuk pembayaran sebelum tanggal 30 Oktober 2009
- Untuk pendaftaran Group sebesar Rp 5.700.000 untuk pendaftaran 2 orang peserta