ACCOUNT RECEIVABLE MANAGEMENT
Hotel Fave Melawai, Jakarta | 19 – 20 November 2018 | Rp 4.000.000
Pendahuluan Training Account Receivable Management
Setelah mengikuti pelatihan ini, peserta diharapkan dapat mengerti pengelolaan Account Receivable, sumber – sumber, Penggunaan serta Pengendaliannya. Penjualan kredit dilakukan untuk meningkatkan penjualan. Penjualan kredit menimbulkan Piutang usaha yaitu klaim kepada pihak luar yang timbul sebagai akibat terjadinya transaksi penjualan secara kredit yang lebih tinggi. Sedangkan manfaat yang diperoleh adalah piutang akan meningkatkan daya tarik untuk mempertahankan konsumen, sehinga penjualan dan laba perusahaan dapat ditingkatkan. Tujuan dari pengelolaan accounts receivable adalah menagih accounts receivable secepat mungkin tanpa kehilangan sales karena tekanan yang kuat pada saat penagihan. Seleksi kredit melibatkan aplikasi dari teknik-teknik untuk menentukan pelanggan mana yang layak atau tidak layak menerima kredit. Proses ini melibatkan evaluasi terhadap kelayakan kredit dan membandingkannya dengan standar kredit, yaitu persyaratan minimum untuk memperpanjang kredit kepada seorang pelanggan.
Outline Training Account Receivable Management
- Account Receiveable In General
- Definisi
- Tujuan atau Ultimate goal
- Three Basic Process dalam pengelolan
- Credit Management
- Definisi dan hubungan dengan Account Receivable
- Tujuan dan Ultimate Goal
- Credit Management Frame Work
- Credit Policy in general
- Credit Check, Approval and Process
- Credit monitoring and cotrolling
- Collection Management
- Definisi and tujuan Collection
- Process Collection
- Penanganan collection
- Monitoring dan controlling
- Kebijakan dan Pengukuran (measurement)
- Collection Period
- First Installment Default
- Write off Policy
- Pengelolan Bad Debt
- Pengertian puitang tidak tertagih (Bad Debt)
- Pengelolaan Bad Debt
- Perlakuan Bad Debt di dalam perusahaan dan Referensi PSAK dan BI Yang Terkait Dengan A/R
- Pengelolaan Account receivable di berbagai perusahaan
- Perusahaan Industry Electronic
- Perusahaan FMCG
- Non Financial Institution (Leasing)
- Pelaporan (Reporting) A/R dan Analysis
- Daily/Weekly/Monthly Report
- A/R Target Foresting
- Penggunaan technology dalam pengelolaan A/R
- Mobile Survey
- Credit Scoring
- Pengelolaan SDM dalam pengelolan A/R
- Field Collector/ Tele Collector
- Field Surveyor/Tele surveyor
- Dokumen-dokumen terkait dalam Pengelolaan A/R dan Credit Management
- Pengertian puitang tidak tertagih (Bad Debt)
- Pengelolaan Bad Debt
- Perlakuan Bad Debt di dalam perusahaan dan Referensi PSAK dan BI Yang Terkait Dengan A/R
Instructor Training Account Receivable Management
DINO MARTIN.MBA ( Senior Praktisi )
Investasi Training Account Receivable Management
Rp. 4.000.000,- / peserta. Peserta Non-Residential. Sudah termasuk Meeting Package, Training Kits, Modul Pelatihan dan Sertifikat.