BASIC PROCUREMENT
Yogyakarta | 27-29 November 2012 | 08.00 – 16.00 WIB | Rp. 6.000.000,- per orang
DESCRIPTION
Masalah purchasing management merupakan masalah yang sangat penting bagi kehidupan sebuah perusahaan. Industri manufaktur rata-rata menghabiskan lebih dari 65% cost of good manufactured nya untuk biaya material. Peningkatan efisiensi dan efektifitas di sektor material akan sangat mempengaruhi biaya produksi perusahaan yang pada akhirnya akan meningkatkan competitive advantage perusahaan di era globalisasi yang semakin mendekat. Di era globalisasi ini masalah Quality, cost dan delivery dari material yang digunakan akan terasa semakin penting.
MATERI TRAINING
- Peran Pengadaan dalam kehidupan perusahaan..
- Aturan pemerintah tentang pengadaan barang & jasa.
- Perencanaan Pengadaan Barang Proyek..
- Perencanaan Pengadaan Barang Operasional dan Suku Cadang.
- Paradigma baru manajemen pengadaan barang & jasa
- Teknik Pemilihan Peralatan dengan konsep Total Cost of Ownership(TCO
- Teknik Pemilihan Supplier dan Pengukuran Performansi Supplier
- Teknik Perhitungan Owners Estimate (OE).
- Optimasi Persediaan Suku cadang dengan menggunakan konsep inventory control dan Just in Time (JIT
- Seni dan Teknik Negosiasi.
- Studi Kasus Manajemen Pengadaan di BUMN Lain
PESERTA :
Procurement Managers / Senior Officers, Purchasing Managers / Senior Officers, Contract Administration Managers/Officers, Project Managers/Engineers/Officers Those who are groomed for above positions.
METODE
- Presentation
- Discussion
- Case Study
- Evaluation
- Pre test & Pos Test
INSTRUKTUR
Ir. Annie Purwanie MT and Team
Instruktur adalah para Pakar di bidang Operational Management dan Industrial Engineering. Saat ini perprofesi sebagai konsultan pada berbagai pelatihan.
WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN
Tanggal
- 18-20 September 2012
- 27-29 November 2012
Waktu : 08.00 – 16.00 WIB
Tempat : Hotel Ibis Malioboro/ Jambu Luwuk Hotels Malioboro Yogyakarta
Fee:
- Biaya kursus: Rp. 6.000.000,- per orang (Non Residential)
FASILITAS
- Certificate
- Training Kit
- Module / Handout
- Lunch
- Coffee Break
- Souvenir