Comprehensive Corporate Law : Ruang Lingkup Hukum Perusahaan Dalam Paradigma Hukum Bisnis
Hotel berbintang , Yogyakarta | 17 – 19 Juni 2013 | Rp. 6.000.000
Dengan mengacu kepada undang-undang wajib daftar perusahaan, maka perusahaan didefinisikan sebagai “setiap bentuk usaha yang menjalankan setiap jenis usaha yang bersifat tetap, terus-menerus, dan didirikan, bekerja serta berkedudukan dalam wilayah negara Indonesia dengan tujuan memperoleh keuntungan dan atau laba”.Banyak kalangan yang sangat antusias untuk mengetahui bagaimana konsep-konsep yuridis dalam Undang-Undang Nomor 40 Tahun 2007 tentang Perseroan Terbatas dilaksanakan dalam praktik bisnis sehari-hari. Ini merupakan ruang lingkup hukum perusahaan (corporate law), tetapi dalam paradigma hukum bisnis (business law). Dalam Pelatihan ini, kami mencoba memberikan pemahaman terhadap hal-hal baru ataupun hal-hal yang masih disesuaikan terkait dengan segala peraturan mengenai hukum perusahaan tersebut.
MATERI
- Bentuk-bentuk perusahaan: Persekutuan Perdata, Firma, Perseroan Komanditer (CV), Perseroan Terbatas (PT) dan Badan Usaha Milik Negara (BUMN).
- Prinsip-prinsip hukum dalam Perseroan Terbatas:
- Pendirian;
- Anggaran Dasar dan Perubahan Anggaran Dasar, Pendaftaran dan Pengumuman;
- Permodalan dan saham;
- Rencana Kerja, Laporan Tahunan dan Penggunaan Laba;
- Tanggung jawab Direksi, Dewan Komisaris dan Pemegang saham;
- Restrukturisasi Perusahaan:
- Perluasan perusahaan;
- Perampingan perusahaan;
- Merger;
- Konsolidasi;
- Akuisisi
- Likuidasi;
- Hukum kepailitan dan kaitannya dengan eksistensi perusahaan;
- Tentang Perusahaan Holding:
- Peranan dan kedudukan hukum perusahaan holding;
- Penyalahgunaan kekuasaan oleh perusahaan holding;
- Status hukum dan tanggung jawab dari anak perusahaan dalam suatu kelompok perusahaan;
- Tentang “Good Corporate Governance” dan kepatuhan perusahaan terhadap hukum dan perundang-undangan yang berlaku.
PESERTA
Direktur, Legal manager / Staff , Associate Lawyer ,Finance, Corporate Secretary.
INSTRUKTUR
Leli Joko Suryono, Dr. S.H, M.Hum
WAKTU & TEMPAT
- Tanggal : 17 – 19 Juni 2013
- Waktu : 08.00 – 16.00 WIB
- Tempat : Hotel Hotel berbintang di Yogya ( Grand Aston/Grand Palace/Ibis/ IBIS Style/ Phonix/ MM UGM )
METODE
Presentation, Discussion, Case Study, Evaluation Pre test & Pos Test
REGISTRASI
- Biaya kursus: Rp. 6.000.000,- per peserta (Non Residential)
- Rp. 5.500.000,- per peserta ( Pendaftaran 3 peserta dari 1 perusahaan)
FASILITAS
- Training Module
- Training CD contains training material
- Certificate
- Stationeries: NoteBook and Ballpoint
- Jacket or waistcoat or T-Shirt
- Bag or backpackers
- Training Photo
- Training room with full AC facilities and multimedia
- Once lunch and twice coffeebreak every day of training
- Qualified instructor
- Transportation for participants from hotel of participants to/from hotel of training