PENANGANAN BAHAN BERBAHAYA DAN BERACUN (B3)
Hotel Horison Ultima Riss, Yogyakarta | 22 – 24 Juni 2015 | IDR 6 500.000
Hotel Horison Ultima Riss, Yogyakarta | 06 – 08 Juli 2015 | IDR 6.500.000
Hotel Horison Ultima Riss, Yogyakarta | 13 – 15 Juli 2015 | IDR 6.500.000
Hotel Horison Ultima Riss, Yogyakarta | 20 – 22 Juli 2015 | IDR 6.500.000
Hotel Horison Ultima Riss, Yogyakarta | 03 – 05 Agustus 2015 | IDR 6.500.000
Jadwal Training 2015 Selanjutnya …
DESCRIPTION
Pelatihan ini Membahas tentang B3, limbah B3 dan porsi terbesarnya adalah untuk mengetahui teknik pengendalian B3 ditinjau dari segi hokum. Dalam pelatihan ini juga akan diberikan panduan teknis supaya tenaga kerja di lapangan dapat melakukan penanganan B3 dengan aman, efisien dan berkenan dengan peraturan yang berlaku sehingga beban financial dapat dikontrol dengan lebih terperinci. Selama session pelatihan, peserta juga akan memperoleh contoh-contoh kasus untuk memperdalam pengetahuan dalam mengelolah B3 dan limbahnya.
OBJECTIVES
- Memahami B3, limbah B3 dan jenis-jenisnya menurut perundang-undangan yang berlaku
- Memahami karakteristik B3 dan limbahnya dengan identifikasi bahaya
- Memahami dan mengetahui cara penerapan simbol dan label B3 dan limbah B3 menurut standard yang berlaku
- Mengetahui teknik pengelolaan dan pengendalian B3 dan limbah B3 dengan efektif dan berbiaya murah.
- Memahami MSDS dan bagaimana cara mereplikasikannya dengan cara yang lebih sederhana.
- Mengetahui jenis-jenis alat K3 yang berhubungan dengan pengelolaan B3 dan limbah B3.
OUTLINE TRAINING B3
- Overview dan pemahaman singkat:
- B3 dan limbah B3 menurut peraturan perundang-undangan
- Peraturan lain yag terkait
- Simbol dan label
- Karakteristik B3 dan limbah B3 dan bagaimana Identifikasi bahayanya.
- Teknik da metoda Pengendalian B3 dan limbah B3
- Pengendalian teknis/operasional
- Kisah sukses penerapan metode yang ramah serta tidak mencemari lingkungan
- Pengendalian dokumen B3 dan limbah B3
- Pemahaman dan cara Pemakaian Alat Pelindung Diri yang benar
- Lembar Material Safety Data Sheet (MSDS)
- Memahami MSDS
- Informasi apa saja yang patut dimengerti dan mengetahui cara penginformasiannya yang efektif.
- Contoh-contoh
- Penanganan Limbah B3
- Persyaratan teknis dan administrasi pengelolaan limbah B3
- Penanganan limbah B3 menurut konsep “from cradle to grave”
- Informasi usaha terkait Pengelolaan Limbah Industri di Indonesia
INSTRUCTOR
Harwati, ST., MT and team
PARTICIPANTS
Staff/Operator produksi, Environment Officer, K3/safety officer, Staff purchasing, petugas laboratorium dan profesional lainnya yang terlibat dalam pengelolaan administrasi dan teknis B3 dan limbah B3.
JADWAL TRAINING 2015
- 22-24 Juni
- 6-8 Juli,
- 13-15 Juli
- 20-22 Juli
- 3-5 Agustus
- 10-12 Agustus
- 19-21 Agustus
- 7-9 September
- 14-16 September
- 21-23 September
- 5-7 Oktober
- 12-14 Oktober
- 19-21 Oktober
- 2-4 November
- 9-11 November
- 23-25 November
- 2-4 Desember
- 7-9 Desember
- 14-16 Desember
- 28-30 Desember 2015
- Hotel Horison Ultima-Riss | Yogyakarta
TRAINING FEE
- IDR 6. 5000 per participant (Non-Residential)
- Minimal participants : 2 persons (Yogyakarta)
- Yogyakarta : Ibis Styles Dagen, Ibis Malioboro, Horison Ultima-Riss, Harper Mangkubumi, 101 Hotel, Grand Tjokro, Novotel, Grand Aston, Phoenix Hotel | Kuota Min. Peserta: 2 orang
- Bali : Ibis Styles Kuta, Ibis Dewi Sri, Ibis Bali Kuta, Ibis Circle Kuta, Harris Hotel | IDR. 8.000.000 Per Peserta (Non-Residential) | Kuota Min. Peserta: 5 orang
- Bandung : De Batara, Amaris, Golden Flower Hotel | IDR. 6.500.000 Per Peserta (Non-Residential) | Kuota Min. Peserta: 5 orang
FACILITIES
- Training Modul
- Stationeries
- Certificate
- Backpack
- Exclusive Polo shirt
- Flashdisk containing materials
- Training photo
- 2x coffee break and lunch
- Transportation Service from airport to hotel / training venue (at least for 2 participants from the same company).