HIRAC & JSA

IDENTIFIKASI BAHAYA, PENILAIAN & PENGENDALIAN RESIKO (HIRAC) DAN ANALISA BAHAYA DIPEKERJAAN (JSA)

Bandung | 29 Oktober – 02 November 2018 | Rp. 9.500.000/ peserta
Bandung | 05 – 09 November 2018 | Rp. 9.500.000/ peserta
Bandung | 10 – 14 Desember 2018 | Rp. 9.500.000/ peserta

 

 

INTRODUCTION HIRAC & JSA

Ada dua pendekatan dalam usaha pencegahan dan pengendalian kecelakaan kerja yang dapat dilakukan. Cara pertama dilakukan dengan melakukan investigasi terhadap suatu kecelakaan yang terjadi untuk mencari akar masalahnya (root causes), lalu membuat program untuk mencegah kecelakaan yang sama terulang kembali di masa yang akan datang. Cara ini dikenal dengan pendekatan reaktif. Cara kedua adalah dengan melakukan identifikasi bahaya atau kemungkinan terjadinya sesuatu yang tidak diinginkan, lalu dianalisa dan dievaluasi tingkat resikonya (peluang dan konsekuensinya) untuk menentukan porioritas dan usaha-usaha atau program pencegahaan dan pengendalian kecelakaan yang perlu dilakukan. Cara kedua ini dikenal dengan pendekatan proaktif. Dalam prakteknya kedua pendekatan ini dilakukan secara simultan dan dikenal dengan pendekatan “Trending”.

Pelatihan ini dirancang fokus pada pencegahan dan pengendalian kecelakaan dengan pendekatan kedua. Ada beberapa metode dan alat yang digunakan untuk melakukan penilaian dan pengendalian resiko seperti identifikasi bahaya, penilaian dan pengendalian resiko, HAZOPS, FMEA, Checklist, What If, Fault Tree Analysis, Event Tree Analysis, Cause Consequences Analysis, d+an lain sebagainya. Beberapa metode yang umum digunakan di berbagai perusahaan akan dibahas dalam pelatihan ini termasuk Analisa Keselamatan Kerja di Pekerjaan (JSA).



TRAINING OBJECTIVE HIRAC & JSA

Setelah mengikuti pelatihan ini diharapkan peserta pelatihan dapat :

  1. Peserta diharapkan akan memiliki pengetahuan dan kemampuan untuk memahami dan menerapkan konsep identifikasi bahaya dan risiko K3.
  2. Peserta mampu melakukan analisis bahaya dan penilain risiko ditempat kerja.
  3. Peserta mampu mengembangkan sistem pengendalian bahaya dan risiko di perusahaan.
  4. Peserta memahami Format HIRAC dan JSA
  5. Peserta mampu membendakan antara SOP, JSA dan HIRAC
  6. Peserta mampu membuat JSA pekerjaan diperusahaan masing – masing



TRAINING MATERIAL OUTLINE HIRAC & JSA

  1. Pemahaman Tentang Bahaya
  2. Pemahaman Tentang Risiko
  3. Konsep Kecelakaan Kerja
  4. Konsep HIRAC
  5. Teknik dan Tools Identifikasi Bahaya dan Risiko di Tempat Kerja
  6. HAZOP
  7. FMEA
  8. Checklist
  9. What if
  10. Fault Tree Analysis
  11. Event Tree Analysis
  12. Cause Consequence Analysis
  13. Teknik dan Tools Penilaian Risiko
  14. Mengembangkan Manajemen Kontrol  Risiko di Perusahaan
  15. Latihan dan Kerja Kelompok

JSA:

  1. Pengertian JSA dan SOP
  2. Kriteria Pembuatan JSA
  3. Format JSA
  4. Langkah-langkah pembuatan JSA dan penerapannya.
  5. Latihan dan kerja kelompok



TRAINING METHODE HIRAC & JSA

  • Presentasi
  • Diskusi
  • Workshop/Latihan



INSTRUKTUR
 HIRAC & JSA

Bambang Pamudji, B.Sc., SE. and Team

QUALIFICATIONS:

S.E. Economic Management

B.S. Public Health Sanitation

Certified HSE  Professional (HSE Specialist in Chemical Safety, Fundamental of Industrial Hygiene, OHS Management System, OHS and Enviromental Management System Auditor, Hazop leaders and Hazards assessment, The measurement of the occupational environment, Environmental Impact Issues Analysis(AMDAL A),  Workplace Control, Engine noise and vibration control). Profession Member Indonesian Association of  HSE Specialist in Chemical Safety. Profession Member Indonesian Association of  Occupational Hygiene

RELEVANT EXPERIENCE:

Over the past  29 years have provided HSE management program development and implementation as well as risk assessment leadership, HSE Management System and Environmental Mangement system Internal Auditor on PT. Pupuk Sriwidjaja Urea Fertilizer Company Palembang. He have implemented many changes for the improvement of HSE programs at all kinds of activities. Over the last 9 years, he worked as a HSE consultant services,  Training programmer and trainer, HSE Auditor, HSE Coordinator in a variety of project areas ranging from oil/ gas production, pipeline operations, and chemical plants.

Public  Speakers  in  HSE  Indonesian/  Asian  Pacific  Region  Seminars  and Conferences. Occupational Safety.

 

VENUE HIRAC & JSA

Kagum Group Hotel Bandung (Golden Flower, Banana Inn, Serela, Gino Feruci), Amaroossa Hotel, Noor Hotel, Grand Setiabudi Hotel, dll



TRAINING DURATION HIRAC & JSA

4 days

 

JADWAL TRAINING

  1. 29 Oct 2018-02 Nov 2018
  2. 05 Nov 2018-09 Nov 2018
  3. 10 Dec 2018-14 Dec 2018


INVESTMENT PRICE/ PERSON

  1. 7.950.000/person (full fare) or
  2. 7.750.000/person (early bird, payment 1 week before training) or
  3. 7.500.000/person (if there are 3 persons or more from the same company)


FACILITIES FOR PARTICIPANTS 

  1. Training Module
  2. Flashdisk contain training material
  3. Certificate
  4. NoteBook and Ballpoint
  5. T-Shirt
  6. Backpack
  7. Training Foto
  8. Training room with full ac facilities and multimedia
  9. Lunch and twice coffee break everyday of training
  10. Qualified Instructor
  11. Transportation from hotel of participants to hotel of training VV (if minimal participants from the same company is 4 )
Formulir Permintaaan Informasi Lanjutan / Pra-Pendaftaran Public Training
  1. INFORMATION OPTIONS
  2. (required)
  3. (required)
  4. PERSONAL DATA
  5. (required)
  6. (required)
  7. (required)
  8. (valid email required)
  9. (required)
  10. (required)
  11. PRE REGISTRATION DATA (Tidak Mengikat)
  12. (required)
  13. MESSAGE FOR TRAINING PROVIDER
  14. Captcha
 

cforms contact form by delicious:days