INTEGRATED SUPPLY CHAIN MANAGEMENT (INVENTORY, WAREHOUSING, PROCUREMENT)
Bandung | 28 – 29 April 2016 | Rp 5.000.000,-
Description
Dinamika lingkungan industri serta persaingan yang semakin ketat telah mengubah sistem manajemen logistik yang selama ini dikenal. Supply chain management didefinisikan sebagai rangkaian aktivitas sejak dilakukan pembelian material, proses transformasi material menjadi bahan setengah jadi dan produk jadi serta mendistribusikannya melalui sistem distribusi yang ada. Jadi, Supply Chain mengatur aktivitas sejak di supply c ycle, response c ycle sampai ke delivery c ycle.
Perkembangan teknologi informasi telah banyak menyumbang tumbuhnya sistem supply chain management. Saat ini semua fungsi manajemen logistik telah dapat dilakukan dengan menggunakan fasilitas internet dan intranet. Penggunaan Web dalam supply chain telah menjadi trend di perusahaan industri manufaktur dan industri jasa terkemuka akhir akhir ini.
Training ini dimaksudkan untuk memberikan pengertian mendalam tentang supply chain management dan dukungan teknologi informasi dalam operasinya. Training diberikan dengan case method disertai dengan peragaan penggunaan web untuk aktivitas supply chain management.
Pemandu Training terdiri dari praktisi dan akademisi yang berpengalaman melakukan disain sistem web-based supply chain management di beberapa perusahaan terkemuka di Indonesia
Siapa yang harus hadir pada Training ini :
Logistics /Supply Chain Manager, Purchasing Manager, Warehousing Manager, Distribution Manager, Logistics Planner, Production manager, Production Planner, Marketing Manager dan semua posisi yang erat kaitannya dengan manajemen logistik serta siapa saja yang ingin mengetahui perkembangan terakhir Logistics and Supply Chain Management.
OBJECTIVE
- memahami perencanaan supply chain management
- memahami Forecast Demand dan pengendalian Lead Time
- Belajar cara mengklasifikasikan, menghitung dan menekan inventory
- Menerapkan KPI (Key Performance Indicator) logistic secara tepat untuk
- Belajar memahami operasional gudang dalam menunjang manajemen logistic
OUTLINE TRAINING
- Evolusi system manajemen logistic dan supply chain management.
- Peran manajemen logistik dalam kehidupan perusahaan.
- Achieving customer satisfaction in Logistics Management system.
- Masalah umum manajemen logistik sebuah perusahaan.
- Siklus manajemen logistik.
- Konsep supply chain management.
- Perencanaan Kebutuhan Barang.
- Ruang lingkup perencanaan kebutuhan barang.
- Klasifikasi Pareto.
- Teknik estimasi kebutuhan barang.
- Penyiapan anggaran.
- Teknik prakiraan tingkat persediaan.
- Teknik penentuan owners estimate.
- Penjadualan pemesanan dan pengawasan pelaksanaannya.
- Prakiraan Kebutuhan Barang (Forecasting).
- Filosofi prakiraan kebutuhan barang.
- Klasifikasi prakiraan kebutuhan barang.
- Teknik prakiraan kebutuhan barang
- Time series.
- Exponential smoothing
- Regresi linier
- Evaluasi akurasi prakiraan
- Teknik Optimasi Persediaan Barang (Inventory control)
- Barang independen dan barang dependen.
- Klasifikasi biaya persediaan.
- Sistem pengendalian persediaan.
- Beberapa Teknik optimasi persediaan.
- Order point system.
- Penentuan lot size, Reorder level dan safety stock.
- Material Requirement Planning (MRP)
- Penjelasan umum tentang konsep MRP
- Manfaat MRP untuk perencanaan material proyek Telkom.
- Permintaan material dependen dan independen.
- Proses perencanaan material
- Master Production Shedule (MPS).
- Bill of Material (BOM).
- Ilustrasi perhitungan material dengan teknik MRP
- Pengadaan Barang.
- Strategi pengadaan barang.
- Proses pengadaan barang.
- Teknik dan kriteria pemilihan supplier.
- Aspek hukum dalam pembuatan kontrak.
- Manajemen Pergudangan
- Kualitas dan produktifitas manajemen pergudangan dan distribusi.
- Aspek Sumber Daya Manusia dalam manajemen pergudangan.
- Pemilihan lokasi gudang.
- Proses penerimaan barang.
- Penyimpanan (Storage).
- Kodifikasi barang.
- Tata letak (lay out) gudang.
- Sistem dan prosedur administrasi pergudangan.
- Teknik pembenahan pergudangan.
- Pengelolaan barang surplus.
- Manajemen Distribusi Barang.
- Peran Manajemen Distribusi dalam peningkatan customer satisfaction dan Optimasi
- Persediaan.
- Teknik optimasi Distribusi Barang dengan menggunakan linear programming.
- Administrasi Distribusi Barang.
- Masalah infrastruktur dan lingkungan
- Distribution Requirement Planning (DRP).
- Konsep dasar Distribution Requirement Planning (DRP).
- Multi – echelon distribution system
- Pull system
- Push system
- Mengukur performansi system supply chain management dengan Logistics Scorecards.
- Memahami konsep balanced scorecards.
- KPI.
- Implementasi konsep balanced scorecards dalam bidang supply chain management
Trainer :
Trainer Team
Investasi :
- Rp 5.000.000
- termasuk ( Souvenir, Flash disk, materi hand-out dan CD modul, 2x coffee break, makan siang dan sertifikat )
Tempat:
Bandung