MANAJEMEN PERAWATAN GEDUNG DAN FASILITAS

MANAJEMEN PERAWATAN GEDUNG DAN FASILITAS

Fave Hotel Melawai, Jakarta | 11 – 12 Agustus 2017 | Rp 4.500.000,-

 

 

DESKRIPSI PELATIHAN:

Salah satu penunjang proses kinerja dalam suatu perusahaan adalah Gedung. Sebagai salah satu aset yang penting perawatan dan pengelolaanya gedung harus mempunyai manajemen gedung yang baik yang berkesinambungan dengan tujuan untuk mengurangi atau menhindari biaya yang tidak diperlukan dalam pemeliharaan gedung. Dalam Manajemen Gedung yang baik didalamnya terdapat pengelolaan pekerjaan perawatan dan pengamanan gedung. Semuanya bertanggung jawa kepada seorang manajer.

 

TUJUAN PELATIHAN:

Memahami dan mengaplikasikan manajemen perawatan dan pemeliharaan bangunan gedung (Building Maintenance) dan perlengkapannya sesuai dengan prosedur kerja secara efektif dan efisien.

MATERI PELATIHAN:

  1. Manajemen pemeliharaan bangunan gedung (Building Maintenance)
  2. Keamanan dan keselamatan pada bangunan gedung
  3. Manajemen Visual 5S untuk pemeliharaan Bangunan gedung (Building Maintenance)
  4. Penjadwalan pemeliharaan bangunan gedung (Building Maintenance)
  5. Pemeliharaan dinding, plafon dan lain-lain
  6. Metode pengetesan kekuatan struktur (beton, baja)
  7. Korosi serta penanggulanganny Pemeliharaan hydrant dan AC
  8. Pemeliharaan system plumbing
  9. Pemeliharaan lift dan escalator

TIPE PELATIHAN:

  1. Presentasi
  2. Diskusi dan Sharing Pengalaman

TARGET PESERTA:

Pimpinan, Kepala Bagian dan Staff yang terlibat dalam perawatan bangunan gedung. Eksekutif/Staff Profesional yang ingin mengetahui seluk-beluk perawatan bangunan gedung, serta pemilik perusahaan yang mengelola sendiri perusahaannya atau eksekutif perusahaan yang terlibat dalam pengambilan keputusan manajemen perawatan bangunan gedung.

Instructor :

Ir. Dorry Sonata M.Eng.Sc,MM.

more than 17 years experience in Manufacturing, Operations, Maintenance, Human resource at some multinasional company (Sumitomo Corporation, Firmenich,British American Tobacco, AMCOR Asia, Essilor Technology Center) in Indonesia at Senior Level position.Dengan pengetahuan mendalam ,beliau akan membagi pengalaman, knowledge dan skillnya kepada peserta

FASILITAS PELATIHAN:

  • Modul Pelatihan
  • Coffee break dan Lunch break
  • Sertifikat pelatihan
  • Photo pelatihan

INVESTASI :

  • Rp. 4.500.000,- / peserta.
  • Peserta Non-Residential. Sudah termasuk Meeting Package, Training Kits, Modul Pelatihan dan Sertifikat.

 

Formulir Permintaaan Informasi Lanjutan / Pra-Pendaftaran Public Training
  1. INFORMATION OPTIONS
  2. (required)
  3. (required)
  4. PERSONAL DATA
  5. (required)
  6. (required)
  7. (required)
  8. (valid email required)
  9. (required)
  10. (required)
  11. PRE REGISTRATION DATA (Tidak Mengikat)
  12. (required)
  13. MESSAGE FOR TRAINING PROVIDER
  14. Captcha
 

cforms contact form by delicious:days

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.