Manajemen Produksi (Production Management)

Manajemen Produksi (Production Management) (Angkatan-9)

Hotel Aston Atrium, Senen, atau Hotel Acacia, Jakarta  | 1-2 Juni 2009 | Rp. 2.000.000,-


Sasaran :

Pelatihan dua hari ini memberikan pemahaman bagi para peserta tentang dasar manajemen produksi yang meliputi cakupan luas manajemen produksi dari philosopi perencanaan stratejik produksi hingga pada kegiatan operasional sehari-hari.

 

Manfaat Lain

Dengan mengikuti pelatihan ini, manfaat lain yang didapatkan peserta antara lain adalah mereka

  • Memahami fungsi utama dari departemen produksi
  • Mengetahui tolok ukur keberhasilan departemen produksi
  • Mengetahui keputusan stratejik dan keputusan taktis yang harus disusun oleh departemen produksi
  • Mengetahui prinsip perencanaan produksi dan langkah-langkah menyusun rencana produksi
  • Memahami prinsip penjadwalan dan kriteria penjadwalan yang baik
  • Memahami pentingnya pengendalian mutu dan langkah-langkah menjaga mutu hasil produksi
  • Memehami pentingnya pemeliharaan dan stratgi pemeliharaan yang harus dilakukan untuk menjaga reliabilitas dari peralatan.

 

Target Peserta

  • Para manajer,
  • supervisor dan
  • staf produksi.

 

Agenda Pelatihan

1.       Pembukaan/Latar Belakang

  • Sasaran Pelatihan
  • Harapan Peserta
  • Proses Manajemen.

2.       Manajemen Produksi

  • Definisi Produksi
  • Dua Keputusan Manajemen Produksi
  • Keputusan Stratejik
  • Keputusan Taktis.

3.    Perencanaan Produksi

  • Perencanaan Produksi: Definisi dan Alasan Perlunya Perencanaan
  • Horizon Perencanaan
  • Tipe Perencanaan
  • Perencanaan Aggregat
  • Langkah-langkah Menyusun Perencanaan Produksi.

4. Penjadwalan Produksi

  • Sasaran Penjadwalan

  • Ukuran Keberhasilan Penjadwalan

  • Sequencing

  • Langkah-langkah Menyusun Penjadwalan Produksi.

5.   Pengendalian Persediaan

  • Macam-macam Persediaan

  • Fungsi Persediaan

  • Manajemen Persediaan

  • Model Economic Order Quantity.

6.   Manajemen Kualitas

  • Definisi Kualitas dan Mengapa Kualitas Penting?

  • Langkah-langkah untuk Menjaga Kualitas.

7.   Manajemen Pemeliharaan

  • Hasil akhir Kegiatan Pemeliharaan

  • Langkah-langkah Perencanaan Pemeliharaan.

8.   Penutupan.

 

Fasilitator:

Sahala P. Sinurat, MSc accomplished, after getting a scholarship from Overseas Fellowship Program (World Bank), his master degree in Operations Research from University of Delaware, Newark (US) in 1990.

Mr. Sinurat has a unique blend, with a proven record of teaching, training and consulting experiences and exposure to different cultures behind him, as he held several positions at various organizations that include:

  • Consultant and Professional Staff to Lembaga PPM
  • Training and Development Manager for Rothmans of Pall Mall Indonesia
  • Training and Development Manager for the British American Tobacco (BAT).

Mr. Sinurat has more than 8500 hours of teaching in addition to his consulting experience. His client list include Phillip Morris Indonesia, Jasa Marga, Pelindo II, DaimlerChrysler, Capsugel Indonesia, Pembangunan Jaya Ancol, BAT, Rothmans of Pall Mall Indonesia, Coca Cola Bottling Company, Telkom, BCA, Amarta Karya, Surveyor Indonesia, etc.


Jadwal :

Senin-Selasa, 1-2 Juni 2009 (16 jam efektif)

 

Tempat :

Hotel Aston Atrium, Senen, atau Hotel Acacia, Jakarta

 

Investasi :

Rp. 2.000.000,-

 

Formulir Permintaaan Informasi Lanjutan / Pra-Pendaftaran Public Training
  1. INFORMATION OPTIONS
  2. (required)
  3. (required)
  4. PERSONAL DATA
  5. (required)
  6. (required)
  7. (required)
  8. (valid email required)
  9. (required)
  10. (required)
  11. PRE REGISTRATION DATA (Tidak Mengikat)
  12. (required)
  13. MESSAGE FOR TRAINING PROVIDER
  14. Captcha
 

cforms contact form by delicious:days