Marketing Management
Hotel Puri Denpasar, Kuningan | 18 Februari 2017 | Rp 1.500.000
Dalam aktifitas pemasaran, banyak pemasar yang melakukan aktifitas pemasaran hanya bekerja tanpa memiliki sebuah strategi dan sistem manajemen pemasaran yang tepat hanya mengandalkan pengalaman dan “feeling”. Hal ini mengakibatkan hasil yang dicapai tidak sesuai harapan. Pengetahuan dasar mengenai marketing pun menjadi sebuah kebutuhan bagi seorang pemasar agar dapat lebih optimal dalam menyusun sebuah marketing strategy yang dapat diimplementasikan dengan baik sehingga memberikan kontribusi untuk perusahaan.
Tujuan Pelatihan
Pelatihan ini akan membahas mengenai konsep pemasaran, proses pemasaran, analisis peluang pasar serta pemahaman akan perencanaan strategi pemasaranTarget Peserta
Silabus Pelatihan
- Fungsi konsep dasar pemasaran
- Proses perencanaan pemasaran:
- Pengenalan lingkungan pasar dan riset pemasaran dan sistem informasi
- Penyusunan strategi pemasaran:
- Pengukuran dan peramalan permintaan
- Segmenting, targeting, positioning untuk unggul dalam bersaing
Pelatihan ini akan dipandu oleh:
HENRY PRADIPTA, SE, MM
Beliau merupakan seorang praktisi dan mentor untuk sales dan marketing. Sekarang ini beliau bekerja sebagai Chief Sales Marketing Officer di sebuah perusahaan di Jakarta. Beliau telah banyak memberikan pelatihan dan coaching untuk perusahaan – perusahaan di Indonesia.
Tanggal Pelatihan
- 18 Februari 2017
- Pk. 09.00-17.00
Tempat Pelatihan
Hotel Puri Denpasar, Kuningan
Jakarta Selatan
BIAYA Pelatihan
- Harga: Rp 1.500.000,-/orang
- Rp 4.000.000/ 3 orang dari perusahaan yang sama
- Rp 6.000.000/ 5 orang dari perusahaan yang sama
- Biaya sudah termasuk materi ,Sertifikat, lunch dan coffee break