PERENCANAAN ARSITEKTUR, MECHANICAL, ELECTRICAL, PENGANGGARAN DAN PEMELIHARAAN GEDUNG

PERENCANAAN ARSITEKTUR, MECHANICAL, ELECTRICAL, PENGANGGARAN DAN PEMELIHARAAN GEDUNG

Hotel Ibis, Yogyakarta  | 4 – 6 September 2013  | Rp. 7.000.000,-

 

Deskripsi

Ketika sebuah organisasi merencanakan sebuah proyek pembangunan gedung, dalam prakteknya tidak bisa dilakukan secara parsial. Misalnya hanya melihat pada contoh desain pondasi, sloof (balok ikat), plat tangga, plat lantai, plat atap, kolom, kuda-kuda, dsb. Ketika berbicara soal perencanaan bangunan, maka kita harus membahas masalah tersebut secara luas. Hal ini sangat penting untuk dipahami karena pekerjaan ini mencakup berbagai aspek yang saling terkait satu sama lain. Mulai dari perencanaan desain bangunan, aspek mekanikal dan kelistrikan bangunan, Rencana Anggaran Biaya (RAB) hingga ke tahap metode pemeliharaannya. Konsep Perencanaan Perancangan merupakan uraian yang menampung tujuan proyek serta pemikiran-pemikiran yang mendasar tentang latar belakang dan pertimbangan semua unsur tersebut.

Oleh karena itu para pelaku proyek sangat perlu untuk dibekali dengan pemahaman mengenai perencanaan dan pelaksanaan sebuah proyek konstruksi dimulai dengan penyusunan perencanaan, penyusunan jadwal (penjadwalan) serta pengawasan dan pengendalian.

TUJUAN

  1. Memberikan penjelasan tambahan untuk memperjelas maksud dan pengertian yang telah ditetapkan dalam dokumen pelaksanaan / dokumen perjanjian / kontrak kerja konstruksi.
  2. Membuat gambar-gambar dan atau syarat-syarat tambahan untuk menyesuaikan dengan keadaan lapangan, bila dianggap perlu untuk memperjelas hal-hal yang kurang jelas dalam dokumen pelaksanaan / dokumen perjanjian/ kontrak kerja konstruksi.

 

MATERI

1. UU No. 28 Thn 2002 Tentang Bangunan Gedung
2. Konsepsi Perencanaan Perancangan

  •  Program Perencanaan Perancangan
  • Konsep Perencanaan Perancangan
  • Sketsa Gagasan

3. Pra-Rancangan / Schematic Design

  • Situasi
  • Rencana Tapak
  •  Denah 
  • Tampak Bangunan 
  •  Potongan Bangunan 

4. Studi Kelayakan dan Perencanaan Lingkungan
5. Pengembangan Rancangan
6. Penyiapan Dokumen Pelelangan dan Proses Pelelangan Pekerjaan
7. Mekanisme Lelang Pekerjaan
8. Garis Besar Spesifikasi Teknis
9. Pra Rencana Anggaran Biaya

  • Elemen Arsitektur
  • Struktur
  •  Mekanikal
  • Elektrikal
  • Tata Ruang Luar / Lansekap

10. Perencanaan dan Pelaksanaan Instalasi Mechanical Electrical Bangunan Gedung
11. Building Automation System

  •  Controller
  • Occupancy Sensor 
  • Lighting
  • Air Handler
  • Central Plant
  • Alarms and Security

12. Penyusunan Program Perawatan
13. Lingkup Pemeliharaan & Perawatan

  • Pemeliharaan & Perawatan Struktur Bangunan Gedung
  • Pemeliharaan dan Perawatan Electrical Mechanical
  • Pemeliharaan dan Perawatan Fasilitas Gedung

14. Petunjuk Perambuan Sementara Selama Pelaksanaan Pekerjaan

 

PESERTA

Pelatihan ini ditujukan bagi para Arsitek, Staf Anggaran, Perencana Proyek, Panitia Lelang Pekerjaan, Pelaksana Proyek, Pengawas / Supervisi Proyek, Mechanical & Electrical Engineer/Technician, Pengelola Gedung dan General Affair.

 

WAKTU & TEMPAT

  • 4 – 6 September 2013
  • 08.00 – 16.00 WIB
  • Hotel Ibis Yogyakarta

 

INSTRUKTUR

Thoriq A. Ghuzdewan, Ir, M.

 

METODE

Presentation, Discussion,  Case Study,  Evaluation,  Pre-Test & Post-Test

 

FASILITAS

  1. Certificate
  2. Training Modul
  3. Flashdisk
  4. NoteBook and Ballpoint
  5. Jacket or waistcoat or T-Shirt
  6. Bag or backpackers
  7. Training Photo
  8. Training room with full AC facilities and multimedia
  9. Once lunch and twice coffeebreak every day of training
  10. Qualified instructor
  11. Transportation for participants from hotel of participants to/from hotel of training

 

REGISTRASI

  • Biaya kursus: Rp. 7.000.000,- per peserta (Non Residential)
  • Rp. 6.500.000,- per peserta ( Pendaftaran 3 peserta dari 1 perusahaan)

 

Formulir Permintaaan Informasi Lanjutan / Pra-Pendaftaran Public Training
  1. INFORMATION OPTIONS
  2. (required)
  3. (required)
  4. PERSONAL DATA
  5. (required)
  6. (required)
  7. (required)
  8. (valid email required)
  9. (required)
  10. (required)
  11. PRE REGISTRATION DATA (Tidak Mengikat)
  12. (required)
  13. MESSAGE FOR TRAINING PROVIDER
  14. Captcha
 

cforms contact form by delicious:days