PERUBAHAN BTBMI (Buku Tarif Bea Masuk Indonesia) MENJADI BTKI (Buku Tarif Kepabeanan Indonesia)

Workshop SATU HARI
Tentang“ PERUBAHAN BTBMI (Buku Tarif Bea Masuk Indonesia) MENJADI BTKI (Buku Tarif Kepabeanan Indonesia)

The Acacia Hotel, Jakarta Pusat | 18 Februari 2012 | Rp. 1.500.000,- per peserta

 

 

I.      PENDAHULUAN

Sebagaimana kita ketahui bahwa Direktorat Jendral Bea dan Cukai telah mengganti Buku Tarif Bea Masuk Indonesia (BTBMI) yang selama ini menjadi sumber referensi importir menjadi Buku Tarif kepabeanan Indonesia (BTKI) 2012 atas perubahan tersebut banyak hal – hal yang perlu kita ketahui atas perubahan tersebut yang meliputi antara lain: Perubahan editorial, Perubahan catatan-catatan pada HS, Penambahan pos tarif baru, Penghapusan pos tarif, Penggabungan pos tarif, Pemecahan pos tarif.

Perubahan yang dilakukan oleh Direktorat Jendral Bea dan Cukai tersebut merupakan review 5 tahunan sekali untuk mengantisipasi terjadinya hal – hal yang tidak diinginkan, karna perubahan tersebut maka para pelaku bisnis ekspor dan impor diharapkan mengetahui secara mendalam menganai perubahan tersebut dan oleh karena itu Kami akan mengadakan Workshop  tentang Perubahan Buku Tarif Bea masuk Indonesia (BTBMI) menjadi Buku Tarif kepabeanan Indonesia (BTKI). Perubahan Buku Tarif Bea Masuk Indonesia (BTBMI) ke Buku Tarif Kepabeanan Indonesia (BTKI) memang harus dilakukan untuk mengantisipasi terjadinya hal – hal yang tidak diinginkan karna perubahan, sejalan dengan yang dilakukan oleh World Custom Organization (WCO) dan ASEAN Harmonized Tarif Nomenclature (AHTN). Mengingat barang yang diperdagangkan selalu berubah sesuai perkembangan. Sehingga apabila diperlukan, maka akan direvisi terhadap klasifikasi barang dalam pos tarif (Harmonize System – HS).

II.    MAKSUD DAN TUJUAN

      Kami menyelenggarakan Workshop tentang “ Perubahan Buku Tarif Bea Masuk Indonesia (BTBMI) Menjadi Buku Tarif kepabeanan Indonesia (BTKI) “. untuk memberikan informasi serta pemahaman yang seluas – luasnya pada masyarakat kepabeanan baik Importir; PPJK dan bahkan Freight Forwarder maupun semua pihak khususnya yang berminat untuk mendalami tentang perdagangan ekspor – impor secara integral dan bagaimana cara mengantisipasi kemungkinan timbulnya permasalahan.

Seminar  ini penting untuk diikuti guna pemahaman yang benar terhadap perubahan Buku Tarif Bea Masuk Indonesia (BTBMI) Menjadi Buku Tarif Kepabeanan Indonesia (BTKI).

III.   JADWAL PELAKSANAAN

Seminar akan diselenggarakan pada : 18 Februari 2012

IV.  INSTRUKTUR DAN PEMBICARA

Drs. Iman Sumadji ;

Adalah Pengajar senior Bea cukai yang telah berpengalaman mengajar Klasifikasi barang Buku Tarif Bea Masuk Indonesia (BTBMI) selama 15 (Lima belas Tahuna) tahun, oleh karena itu tidak perlu diragukan lagi kehandalannya mengenai pengetahuan tentang klasifikasi barang Buku Tarif Bea Masuk Indonesia (BTBMI).

V.       INVESTASI

  • Investasi seminar ini adalah :
  •   Rp. 1.500.000,- ( Satu Juta Lima Ratus Ribu Rupiah ) per peserta
  • Bonus : Buku Tarif Kepabeanan Indonesia (BTKI), Modul Kit, Flash Disk, Souvenir menarik, dan Sertifikat

VI.      LOKASI

  • Lokasi Pelaksanaan Seminar ini akan diadakan di
  • The Acacia Hotel
  • Jl. Kramat Raya No. 81 Jakarta Pusat – 10450


Formulir Permintaaan Informasi Lanjutan / Pra-Pendaftaran Public Training
  1. INFORMATION OPTIONS
  2. (required)
  3. (required)
  4. PERSONAL DATA
  5. (required)
  6. (required)
  7. (required)
  8. (valid email required)
  9. (required)
  10. (required)
  11. PRE REGISTRATION DATA (Tidak Mengikat)
  12. (required)
  13. MESSAGE FOR TRAINING PROVIDER
  14. Captcha
 

cforms contact form by delicious:days