Tander Evaluation / Bidding Procedure
Hotel Holiday Inn, Bandung | 25 – 27 September 2013 | Rp. 7.500.000,-/peserta
Hotel Holiday Inn, Bandung | 4 – 6 Desember 2013 | Rp. 7.500.000,-/peserta
Deskripsi :
Proses tender / bidding yang meliputi: pembuatan dokumen tender, seleksi vendor, evaluasi sampai penetapan pemenang merupakan tahap yang cukup krusial, sebelum mulainya suatu hubungan kerja sama antara buyer dan vendor. Baik pihak buyer (panitia tender / tender commitee) maupun vendor, keduanya memerlukan pengetahuan yang memadai agar mampu melewati proses seleksi bisnis dengan sebaik-baiknya.
Materi Pelatihan :
- Kerangka prosedur & proses pelelangan
- Prequalification of bidder
- Dokumen tender & TOR
- Pembuatan owner estimate
- Tender evaluation
- Selection & employment of consultants
- Vendor selection analysis
- Memilih metoda pembayaran yang tepat
- Ketentuan-ketentuan dan “constraint’ dalam pelelangan(tender)
- Effektivitas e – auction
- Tender negotiation
- Price escalation
- Perhitungan tingkat kandungan lokal
- Persyaratan & pemilihan system kontrak
Peserta
Tender Commitee Personnel, Procurement / Logistic People, Legal Departement, Financial Departement
INSTRUKTUR :
Drs. Psi. Yono Budhiono MBA. Msc.
Pakar dan Prkatisi dibidang pengeloalaan di bidang management umum termasuk manajement tender dan management terapan.
TEMPAT DAN WAKTU
Waktu : 08.30-16.30 WIB
Tempat : Hotel Holiday Inn Bandung. Dago
Tanggal :
- 26 – 28 Maret 2013 (Batch I)
- 26 – 28 Juni 2013 (Batch II)
- 25 – 27 September 2013 (Batch III)
- 4 – 6 Desember 2013 (Batch IV)
INVESTASI
- Investasi Sebesar Rp. 7.500.000,-/peserta Non residensial.
- Pengiriman 3 peserta dari perusahaan yang sama discount 10%. Quota pelatihan RUNNING adalag 10 peserta.
FASILITAS
- Meeting Room Hotel ****
- Training KIT
- Souvenir
- Sertifikat
- 2 X Coffe Break + Lunch