Setelah mengikuti pelatihan ini peserta akan memiliki kompetensi sertifikasi BNSP untuk menjadi tour leader bidang pariwisata
TRAINING & SERTIFIKASI TOUR LEADER
(PEMIMPIN PERJALANAN WISATA)
BERSERTIFIKAT BNSP
Biaya Training + Sertifikasi Rp 3.750.000,- / Peserta
Tanggal Pelaksanaan Mengikuti Request Peserta (Minimal H-7 hari)
Deskripsi Training Tour Leader
Tugas utama seorang tour leader adalah memimpin rombongan wisata dalam perjalanannya selama melaksanakan tour/wisata baik di dalam maupun di luar negeri. Dunia pariwisata yang berkembang pesat, menuntut tersedianya tour leader yang kompeten dan mampu melaksanakan tugasnya dengan maksimal untuk memberikan pelayanan terbaik daam jasa perjalanan wisata yang ditawarkan. Kompetensi sebagai tour leader guna menunjang jenjang karir yang diakui secara nasional adalah dengan mengikuti sertifikasi dari BNSP.
Tujuan Training Tour Leader
Setelah mengikuti sertifikasi ini peserta diharapkan mampu:
- Peserta memiliki kompetensi yang terbukti dengan sertifikasi BNSP untuk menjadi tour leader dalam bidang pariwisata
- Peserta mampu melaksanakan pekerjaan sebagai tour leader sesuai standar
- Peserta mampu menangani masalah yang terjadi dan keluhan klien dalam tour serta mampu memberikan solusi dari permasalahan yang terjadi
Materi Training Tour Leader
UNIT KOMPETENSI
NO |
KODE UNIT |
JUDUL UNIT |
1 |
PAR.TL02.001.01 |
Melakukan Persiapan Tur |
Preparing Tour Programs |
||
2 |
PAR.TL02.002.01 |
Mengkoordinasikan jadwal persiapan |
Coordinating Preparation Schedule |
||
3 |
PAR.TL02.003.01 |
Mengembangkan Pengetahuan Destinasi |
Developing Destination Knowledge |
||
4 |
PAR.TL02.004.01 |
Mengatur saat keberangkatan |
Organizing Departure Time |
||
5 |
PAR.TL02.005.01 |
Mengatur saat transit |
Managing Transit Moments |
||
6 |
PAR.TL02.006.01 |
Mengatur saat tiba |
Organizing Arrival Time |
||
7 |
PAR.TL02.007.01 |
Mengatur saat di kendaraan |
Managing Guest in Transportation |
||
8 |
PAR.TL02.008.01 |
Mengatur saat check in dan check out di hotel |
Organizing Check In and Check Out Process in the Hotel |
||
9 |
PAR.TL02.009.01 |
Mengatur peserta saat tur |
Managing Guest during the Tour |
||
10 |
PAR.TL02.010.01 |
Mengelola tur tambahan |
Managing Extra Tour Services |
||
11 |
PAR.TL02.011.01 |
Mengatur perpindahan moda transportasi |
Organizing Changes Transportation |
||
12 |
PAR.TL02.012.01 |
Mengelola permasalahan yang tidak terduga |
Managing Unexpected Problem |
||
13 |
PAR.TL02.013.01 |
Menangani keluhan peserta selama tur |
Handling Guest Complaint during the Tour |
||
14 |
PAR.TL02.014.01 |
Mengelola laporan tur |
Preparing Tour Reports |
||
15 |
PAR.UJ.01.001.01 |
Bekerjasama dengan Kolega dan wisatawan |
Collaborating with Colleagues and Guest |
||
16 |
PAR.UJ.01.002.01 |
Bekerja dalam Lingkungan Sosial yang bebeda |
Working in Diversity Workforce |
||
17 |
PAR.UJ.01.003.01 |
Mengikuti Prosedur Kesehatan, Keselamatan dan Keamanan di Tempat Kerja |
Complying with Occupational Health and Safety Procedures |
||
18 |
PAR.UJ.01.004.01 |
Menangani Situasi Konflik |
Handling Conflict Situations |
||
19 |
PAR.UJ.01.005.01 |
Mengembangkan dan Memutakirkan Pengetahuan Pariwisata |
Improving and Updating Tourism Issues |
DOKUMEN YANG DIPERLUKAN :
Berikut ini para calon peserta bisa langsung mendaftar dengan menyiapkan persyaratan yang tercantum dibawah ini antara lain :
-
Persyaratan Dasar Pemohon
-
-
Minimal 12 Bulan pengalaman kerja (Surat rekomendasi) dan/atau
-
Pernah mengikuti pelatihan yang relevan (sertifikat pendukung)
-
-
Persyaratan Administrasi
-
-
Ijasah Terakhir
-
KTP
-
Pas Foto 3×4 (4 Lembar) *dikumpulkan hardfile ke manajemen LSP
-
CV (Daftar Riwayat Hidup)
-
Job Desk
-
-
Persyaratan Portofolio (Bagi Sertifikasi Ulang)
-
-
Sertifikasi Kompetensi BNSP
-
Berpengalaman kerja dibidang yang sama secara terus menerus min 2 tahun
-
METODE
-
Pelaksanaan Training Asinkron (Belajar Mandiri melalui Elearning)
-
1 Hari Pelaksanaan Sertifikasi offline di Jl. Arimbi No.01, Kragilan, Sinduadi, Kec. Mlati, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta
INVESTASI & FASILITAS
-
Training + sertifikasi: Rp 3.750.000 (Belum termasuk PPN)
-
Fasilitas :
-
-
Materi training & video (dapat diakses kapan saja)
-
Technical Meeting Sertifikasi (H-3)
-
Ujian Sertifikasi
-
Sertifikat BNSP (Apabila lulus)
-
Peserta Training
Pelatihan ini dapat diikuti oleh para tour leader, pengelola jasa tour and travel, para profesional ataupun umum yang memiliki pengalaman di bidang pariwisata minimal dua kali memimpin tour ke luar negeri.
TRAINING DAN SERTIFIKASI TOUR LEADER (PIMPINAN PERJALANAN WISATA) – BNSP